Jalan Letnan Jenderal Soepomo (Jakarta)

jalan raya di Indonesia

Jalan Letnan Jenderal Soepomo adalah nama salah satu jalan utama Jakarta. Nama jalan ini diambil dari nama seorang Pahlawan Nasional Indonesia yaitu Supomo, Prof. Mr. Dr. Jalan ini membentang sepanjang 1,7 KM dari Patung Pancoran sampai perempatan Jalan Tebet Raya. Jalan ini berada di Jakarta Selatan. Jalan ini melintasi 2 Kelurahan, yaitu kelurahan:

Suasana lalu lintas Jalan Dr. Soepomo
Salah satu bangunan di Jalan Soepomo, Balai Sudirman.

Jalan ini sering dipadati kendaraan, karena merupakan salah satu jalan akses utama dari Pasar Minggu dan Pancoran menuju daerah Menteng dan pusat kota Jakarta.[1][2][3] Jalan ini pun masih dilewati bajaj.[4] Di jalan ini lumayan sering terjadi kecelakaan lalu lintas.[5][6]

Transportasi

sunting

Jalur Bus Berikut ini adalah trayek bus yang melayani Jalan Soepomo:

Persimpangan

sunting

Jalan ini memiliki beberapa persimpangan, yaitu:

Referensi

sunting
  1. ^ Ramdhani, Jabbar. "Tebet-Pancoran Macet Parah, Jarak 2 Km Ditempuh 1 Jam". detiknews. Diakses tanggal 2022-12-09. 
  2. ^ Kusuma, Edward Febriyatri. "Foto: Rekayasa di Simpang Pancoran Berimbas Macet ke Tebet". detiknews. Diakses tanggal 2022-12-09. 
  3. ^ Prodjo, Wahyu Adityo (2020-12-03). "Ada Proyek Box Utilitas, Jalan Dr. Saharjo Tebet Hanya Bisa Dilewati Satu Lajur Mobil". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2022-12-09. 
  4. ^ Thoifur, Muhammad (2022-11-18). "Mau Naik Bajaj di Jakarta, Segini Patokan Tarifnya". www.viva.co.id. Diakses tanggal 2022-12-09. 
  5. ^ Prodjo, Wahyu Adityo (2020-12-23). "Pedagang Gorengan Tertabrak Mobil di Tebet, Tewas Setelah Terseret 20 Meter". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2022-12-09. 
  6. ^ Prodjo, Wahyu Adityo (2021-05-26). "Berkendara dengan Kecepatan 100 Km Per Jam, Pengemudi Tabrak Tiang dan Pohon di Tebet, Mobil Rusak Parah". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2022-12-09. 
Jalan sebelumnya:
Jalan Dokter Saharjo
Jalur Jalan Raya Manggarai - Lenteng Agung Jalan berikutnya:
Jalan Raya Pasar Minggu