Wikipedia:Peristiwa terkini/September 2022
1 September
sunting- Mantan Presiden Uni Soviet Mikhail Gorbachev (gambar) meninggal dunia pada usia 91 tahun.
- Banjir yang menerjang Pakistan menewaskan 1.136 orang dan melukai 1.634 orang serta menewaskan lebih dari 700.000 hewan ternak.
- João Lourenço terpilih kembali menjadi Presiden Angola dan partai yang dipimpinnya Gerakan Rakyat untuk Pembebasan Angola memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
- Manusia Lubang, anggota terakhir dari sukunya yang selamat dari genosida penduduk asli Brasil, meninggal dunia.
2 September
sunting- Kantor Komisaris Tinggi Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa melaporkan bahwa Tiongkok mungkin telah melakukan kejahatan kemanusiaan di Xinjiang.
- Mantan Presiden Uni Soviet Mikhail Gorbachev (gambar) meninggal dunia pada usia 91 tahun.
- Banjir yang menerjang Pakistan menewaskan 1.191 orang dan melukai 3.554 orang serta menewaskan lebih dari 700.000 hewan ternak.
- João Lourenço terpilih kembali menjadi Presiden Angola dan partai yang dipimpinnya Gerakan Rakyat untuk Pembebasan Angola memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
3 September
sunting- Kantor Komisaris Tinggi Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa melaporkan bahwa Tiongkok mungkin telah melakukan kejahatan kemanusiaan di Xinjiang.
- Mantan Presiden Uni Soviet Mikhail Gorbachev (gambar) meninggal dunia pada usia 91 tahun.
- Banjir yang menerjang Pakistan menewaskan 1.191 orang dan melukai 3.554 orang serta menewaskan lebih dari 700.000 hewan ternak.
- João Lourenço terpilih kembali menjadi Presiden Angola dan partai yang dipimpinnya Gerakan Rakyat untuk Pembebasan Angola memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
4 September
sunting- Kantor Komisaris Tinggi Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa melaporkan bahwa Tiongkok mungkin telah melakukan kejahatan kemanusiaan di Xinjiang.
- Mantan Presiden Uni Soviet Mikhail Gorbachev (gambar) meninggal dunia pada usia 91 tahun.
- Banjir yang menerjang Pakistan menewaskan 1.191 orang dan melukai 3.554 orang serta menewaskan lebih dari 700.000 hewan ternak.
- João Lourenço terpilih kembali menjadi Presiden Angola dan partai yang dipimpinnya Gerakan Rakyat untuk Pembebasan Angola memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
5 September
sunting- Liz Truss (gambar) terpilih menjadi Perdana Menteri Britania Raya menggantikan Boris Johnson yang mengundurkan diri.
- Gempa bumi yang menerjang Luding, Sichuan, Tiongkok, menewaskan 46 orang dan melukai 50 orang.
- Gempa bumi yang menerjang Kunar, Afganistan, menewaskan 10 orang dan melukai sembilan orang.
- Penusukan di Saskatchewan, Kanada, menewaskan 10 orang dan melukai 15 orang.
6 September
sunting- Liz Truss (gambar) terpilih menjadi Perdana Menteri Britania Raya menggantikan Boris Johnson yang mengundurkan diri.
- Gempa bumi berkekuatan 6,6 Mw yang mengguncang Luding, Sichuan, Tiongkok, menewaskan 66 orang dan melukai 253 orang.
- Gempa bumi berkekuatan 5,1 Mw yang mengguncang Kunar, Afganistan, menewaskan 10 orang dan melukai sembilan orang.
- Penusukan di Saskatchewan, Kanada, menewaskan 11 orang dan melukai 19 orang.
7 September
sunting- Banjir yang melanda Kasese, Uganda, menyebabkan tanah longsor yang menewaskan 15 orang dan melukai tujuh orang.
- Liz Truss (gambar) terpilih menjadi Perdana Menteri Britania Raya menggantikan Boris Johnson yang mengundurkan diri.
- Gempa bumi berkekuatan 6,6 Mw yang mengguncang Luding, Sichuan, Tiongkok, menewaskan 74 orang dan melukai 270 orang.
- Gempa bumi berkekuatan 5,1 Mw yang mengguncang Kunar, Afganistan, menewaskan 18 orang dan melukai 42 orang.
8 September
sunting- Raja Britania Raya Charles III (gambar) menggantikan Elizabeth II yang meninggal dunia pada usia 96 tahun.
- Kebakaran bar karaoke di Thuận An, Bình Dương, Vietnam, menewaskan 33 orang.
- Banjir yang melanda Kasese, Uganda, menyebabkan tanah longsor yang menewaskan 15 orang dan melukai tujuh orang.
- Liz Truss terpilih menjadi Perdana Menteri Britania Raya menggantikan Boris Johnson yang mengundurkan diri.
9 September
sunting- Raja Britania Raya Charles III (gambar) menggantikan Elizabeth II yang meninggal dunia pada usia 96 tahun.
- Kebakaran bar karaoke di Thuận An, Bình Dương, Vietnam, menewaskan 32 orang.
- Banjir yang melanda Kasese, Uganda, menyebabkan tanah longsor yang menewaskan 15 orang dan melukai tujuh orang.
- Liz Truss terpilih menjadi Perdana Menteri Britania Raya menggantikan Boris Johnson yang mengundurkan diri.
10 September
sunting- Raja Britania Raya Charles III (gambar) menggantikan Elizabeth II yang meninggal dunia pada usia 96 tahun.
- Kebakaran bar karaoke di Thuận An, Bình Dương, Vietnam, menewaskan 32 orang.
- Banjir yang melanda Kasese, Uganda, menyebabkan tanah longsor yang menewaskan 15 orang dan melukai tujuh orang.
- Liz Truss terpilih menjadi Perdana Menteri Britania Raya menggantikan Boris Johnson yang mengundurkan diri.
11 September
sunting- All the Beauty and the Bloodshed yang disutradarai Laura Poitras (gambar) meraih Singa Emas di Festival Film Internasional Venesia.
- Raja Britania Raya Charles III menggantikan Elizabeth II yang meninggal dunia pada usia 96 tahun.
- Kebakaran bar karaoke di Thuận An, Bình Dương, Vietnam, menewaskan 32 orang.
- Banjir yang melanda Kasese, Uganda, menyebabkan tanah longsor yang menewaskan 15 orang dan melukai tujuh orang.
12 September
sunting- Gempa bumi berkekuatan 7,6 Mw yang mengguncang Papua Nugini menewaskan tujuh orang dan melukai 24 orang.
- All the Beauty and the Bloodshed yang disutradarai Laura Poitras (gambar) meraih Singa Emas di Festival Film Internasional Venesia.
- Raja Britania Raya Charles III menggantikan Elizabeth II yang meninggal dunia pada usia 96 tahun.
13 September
sunting- Gempa bumi berkekuatan 7,6 Mw yang mengguncang Papua Nugini menewaskan tujuh orang dan melukai 24 orang.
- All the Beauty and the Bloodshed yang disutradarai Laura Poitras (gambar) meraih Singa Emas di Festival Film Internasional Venesia.
- Raja Britania Raya Charles III menggantikan Elizabeth II yang meninggal dunia pada usia 96 tahun.
14 September
sunting- Nama ibu kota Kazakhstan yang semula Nursultan diganti kembali menjadi Astana.
- Gempa bumi berkekuatan 7,6 Mw yang mengguncang Papua Nugini menewaskan tujuh orang dan melukai 24 orang.
- All the Beauty and the Bloodshed yang disutradarai Laura Poitras (gambar) meraih Singa Emas di Festival Film Internasional Venesia.
- Raja Britania Raya Charles III menggantikan Elizabeth II yang meninggal dunia pada usia 96 tahun.
15 September
sunting- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson (gambar) memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
- Nama ibu kota Kazakhstan yang semula Nursultan diganti kembali menjadi Astana.
- Gempa bumi berkekuatan 7,6 Mw yang mengguncang Papua Nugini menewaskan 10 orang dan melukai 24 orang.
- All the Beauty and the Bloodshed yang disutradarai Laura Poitras meraih Singa Emas di Festival Film Internasional Venesia.
16 September
sunting- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 10 orang dan melukai empat orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson (gambar) memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
- Nama ibu kota Kazakhstan yang semula Nursultan diganti kembali menjadi Astana.
- Gempa bumi berkekuatan 7,6 Mw yang mengguncang Papua Nugini menewaskan 10 orang dan melukai 24 orang.
17 September
sunting- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 10 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson (gambar) memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
- Nama ibu kota Kazakhstan yang semula Nursultan diganti kembali menjadi Astana.
- Bentrokan dalam krisis perbatasan antara Armenia dan Azerbaijan menewaskan 214 tentara.
18 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Cina, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
19 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
20 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
21 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
22 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
23 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
24 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
25 September
sunting- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
- Banjir yang melanda Marche, Italia, menewaskan 11 orang dan melukai 50 orang.
- Partai Demokrat Sosial Swedia yang dipimpin Magdalena Andersson memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum.
26 September
sunting- Kuba mengesahkan perkawinan sejenis.
- Penembakan sekolah di Izhevsk, Udmurtia, Rusia, menewaskan 16 orang dan melukai 24 orang.
- The Fabelmans yang disutradarai Steven Spielberg (gambar) meraih Penghargaan Pilihan Penonton di Festival Film Internasional Toronto.
- Kecelakaan bus di Sandu, Guizhou, Tiongkok, menewaskan 27 orang dan melukai 20 orang.
27 September
sunting- Wahana antariksa Double Asteroid Redirection Test berhasil bertabrakan dengan asteroid Dimorphos (gambar) dalam uji coba penghindaran dampak asteroid.
- Kuba mengesahkan perkawinan sejenis.
- Penembakan sekolah di Izhevsk, Udmurtia, Rusia, menewaskan 16 orang dan melukai 24 orang.
- Nauru menyelenggarakan pemilihan umum untuk memilih 19 anggota parlemen.
28 September
sunting- Koalisi kanan tengah memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum Italia.
- Wahana antariksa Double Asteroid Redirection Test berhasil bertabrakan dengan asteroid Dimorphos (gambar) dalam uji coba penghindaran dampak asteroid.
- Kuba mengesahkan perkawinan sejenis.
- Penembakan sekolah di Izhevsk, Udmurtia, Rusia, menewaskan 16 orang dan melukai 24 orang.
29 September
sunting- Koalisi kanan tengah memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum Italia.
- Wahana antariksa Double Asteroid Redirection Test berhasil bertabrakan dengan asteroid Dimorphos (gambar) dalam uji coba penghindaran dampak asteroid.
- Kuba mengesahkan perkawinan sejenis.
- Penembakan sekolah di Izhevsk, Udmurtia, Rusia, menewaskan 16 orang dan melukai 24 orang.
30 September
sunting- Hurikan Ian (gambar) memicu tanah longsor di Kuba dan Amerika Serikat yang menewaskan 23 orang.
- Koalisi kanan tengah memperoleh kursi terbanyak dalam pemilihan umum Italia.
- Wahana antariksa Double Asteroid Redirection Test berhasil bertabrakan dengan asteroid Dimorphos dalam uji coba penghindaran dampak asteroid.
- Kuba mengesahkan perkawinan sejenis.