Trimulyo, Jetis, Bantul

desa di Kabupaten Bantul, Yogyakarta

Trimulyo (bahasa Jawa: Trimulya) adalah desa di kecamatan Jetis, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. trimulyo merupakan desa yang banyak pembatik dan terkenal dengan batik tulis.

Trimulyo
Negara Indonesia
ProvinsiDaerah Istimewa Yogyakarta
KabupatenBantul
KecamatanJetis
Kode pos
55781
Kode Kemendagri34.02.09.2004 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk8.249 jiwa
Kepadatan-

Wilayah Pedukuhan

sunting

Desa Trimulyo terdiri dari 12 pedukuhan.[1] Nama-namanya yaitu:

  1. Bembem
  2. Blawong I
  3. Blawong II
  4. Bulu
  5. Cembing
  6. Denokan
  7. Karangsemut
  8. Kembangsongo
  9. Ponggok I
  10. Ponggok II
  11. Puton
  12. Sindet

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Pemerintah Daerah Kabupaten Bantul (2022). Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Bantul Tahun 2023 (PDF). Bantul: Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Bantul. hlm. II–4.