Sungai Cikeas
sungai di Indonesia
Sungai Cikeas adalah sungai yang memiliki hulu di Sukamakmur, Jonggol dan berhilir di Bekasi Sungai ini menjadi pembatas antara wilayah Kota Depok dengan Kabupaten Bogor yang terletak di Desa Bojongnangka di hubungkan oleh sebuah jembatan.[1]
ReferensiSunting
- ^ "Kementerian Riset dan Teknologi". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-11-07. Diakses tanggal 2014-11-07.