Tim sepak bola Provinsi Sumatera Barat

Tim sepak bola Provinsi Sumatera Barat atau Tim sepak bola Sumatera Barat adalah tim provinsial yang mewakili Sumatera Barat dalam cabang olahraga sepak bola pada Pekan Olahraga Wilayah Sumatera dan Pekan Olahraga Nasional. Tim ini dikendalikan oleh Asosiasi Provinsi Persatuan Sepak bola Seluruh Indonesia Sumatera Barat (Asprov PSSI Sumbar), yang merupakan anggota PSSI. Bersama dengan Aceh, Sumatera Barat menjadi tim tersukses peraih medali emas terbanyak di Pekan Olahraga Wilayah Sumatera dengan koleksi tiga medali.

Sumatera Barat
Nama lengkapTim sepak bola Provinsi Sumatera Barat
JulukanLaskar Tuah Sakato
StadionStadion H. Agus Salim
(Kapasitas: 28.000)
LigaPON
Pra PON 2024Juara 1 (medali emas) di Porwil Sumatera XI/2023
Kostum kandang
Kostum tandang

Prestasi

sunting

Pekan Olahraga Wilayah Sumatera

sunting
  • Tempat pertama/medali emas (3): 1988, 2003, 2023
  • Tempat kedua/medali perak (1): 1996
  • Tempat ketiga/medali perunggu (1): 1984

Rekor kompetisi

sunting

Porwil Sumatera

sunting

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting