Grand Prix F1 Jerman 1995
Lomba ke-9 dari 17 balapan dalam Formula Satu musim 1995
Grand Prix Jerman 1995 merupakan sebuah acara perlombaan balap mobil Formula Satu yang diselenggarakan di Hockenheimring pada tanggal 30 Juli 1995. Lomba ini dimenangkan oleh pembalap tim Benetton-Renault, Michael Schumacher.
Grand Prix Jerman 1995 | |||
---|---|---|---|
Lomba ke-9 dari 17 dalam Formula Satu musim 1995 | |||
Detail perlombaan | |||
Tanggal | 30 Juli 1995 | ||
Nama resmi | XXIV Grosser Mobil 1 Preis von Deutschland | ||
Lokasi | Hockenheimring, Hockenheim, Jerman | ||
Sirkuit | Fasilitas balapan permanen | ||
Panjang sirkuit | 6.823 km (4.264 mi) | ||
Jarak tempuh | 45 putaran, 307.035 km (191.896 mi) | ||
Cuaca | Cerah, 28 °C | ||
Posisi pole | |||
Pembalap | Williams-Renault | ||
Waktu | 1:44.385 | ||
Putaran tercepat | |||
Pembalap | Michael Schumacher | Benetton-Renault | |
Waktu | 1:48.824 putaran ke-22 | ||
Podium | |||
Pertama | Benetton-Renault | ||
Kedua | Williams-Renault | ||
Ketiga | Ferrari | ||
Pemimpin perlombaan |
Hasil lomba
suntingReferensi
sunting- ^ "1995 German Grand Prix". formula1.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2 November 2014. Diakses tanggal 24 December 2015.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai 1995 German Grand Prix.