Tanjung Batu, Tanjung Batu, Ogan Ilir

kelurahan di Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan

Tanjung Batu adalah sebuah kelurahan yang berada di Kecamatan Tanjung Batu, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Indonesia. Daerah ini terkenal dengan kerajinan dari emas dan sekarang berkembang juga ke kerajinan perak. Kerajinan emas di Tanjung Batu dilakukan secara turun temurun, dan biasanya para perajin mendapatkan pesanan dari daerah lain seperti Palembang dan daerah tingkat II lainnya di Sumsel. Selain daripada itu pula telah terjadi pergeseran dari perajin juga berkembang menjadi pengusaha.

Tanjung Batu
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Selatan
KabupatenOgan Ilir
KecamatanTanjung Batu
Kodepos
30664
Kode Kemendagri16.10.02.1017
Kode BPS1610020026
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²