Nuroji

politikus Indonesia

Ir. H. Nuroji, M.Si. (lahir 9 September 1962) adalah seorang politikus Indonesia. Saat ini ia menjabat sebagai Anggota DPR-RI sejak 2009 mewakili daerah pemilihan Jawa Barat VI. Nuroji merupakan kader Partai Gerakan Indonesia Raya dan duduk di Komisi X.

Nuroji
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Mulai menjabat
1 Oktober 2009
Daerah pemilihanJawa Barat VI
Informasi pribadi
Lahir
Nuroji

9 September 1962 (umur 62)
Depok, Bogor (sekarang bagian dari Kota Depok), Jawa Barat, Indonesia
Partai politikGerindra (sejak 2008)
Afiliasi politik
lainnya
PDI (1980–1987)
Suami/istriRezky M. Noor[1]
AlmamaterInstitut Pertanian Bogor
ProfesiPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Politik

sunting

Ia merupakan pendiri Dewan Pimpinan Cabang Partai Gerindra Kota Depok. Pada pemilihan umum Wali Kota Depok 2020, ia digadang-gadang sebagai calon Wali Kota Depok.[2] Kemudian, ia ditunjuk sebagai Ketua Tim Pemenangan Pradi Supriatna–Afifah Alia.[3]

Karier

sunting
  • Anggota Perguruan Pencak Silat (1980–1984)
  • Ketua DPC Partai Gerindra Kota Depok (2008–2009)
  • Anggota DPR-RI (2009–sekarang)

Sejarah elektoral

sunting
Pemilu Lembaga legislatif Dapil Partai Perolehan suara Hasil
2009 Dewan Perwakilan Rakyat Jawa Barat VI Gerindra 25.574[4]  Y Terpilih
2014 Dewan Perwakilan Rakyat Jawa Barat VI Gerindra 52.838[5][6]  Y Terpilih
2019 Dewan Perwakilan Rakyat Jawa Barat VI Gerindra 96.444[7]  Y Terpilih

Referensi

sunting
  1. ^ "Keluarga Besar H. Nuroji Menyambut Tamu Lamaran Di Warung Betawi Ngumpul, Tanah Baru, Depok". Suara Jabar Satu. 21 April 2018. Diakses tanggal 2 September 2021. 
  2. ^ Dwi, Octa (10 Oktober 2019). "Menanti Calon Wali Kota Gerindra". Harian Sederhana. Diakses tanggal 2 September 2021. 
  3. ^ Rizki Amelia, Vini (7 Juli 2020). "Ini Tim Pemenangan Pasangan Bakal Calon Pradi-Afifah Untuk Pilkada Depok 2020, Nuroji Ketua Tim". Warta Kota. Diakses tanggal 2 September 2021. 
  4. ^ "Pemilu DPR 2009 - Jawa Barat". pemilu.asia. Diakses tanggal 2024-01-29. 
  5. ^ "SK KPU Nomor 416 Tentang Penetapan Kursi Calon Terpilih Anggota DPR RI Pemilu 2014" (PDF). kpu.go.id. 14 Mei 2014. Diakses tanggal 29 Januari 2024. 
  6. ^ "Potret Keterpilihan Anggota Legislatif Hasil Pemilu 2014" (PDF). kemenpppa.go.id. Diakses tanggal 23 Mei 2022. 
  7. ^ "Hasil Pemilu 2019". kpu.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-10-20. Diakses tanggal 23 Mei 2022. 

Pranala luar

sunting
Jabatan partai politik
Didahului oleh:
tidak ada, jabatan baru
Ketua DPC Gerindra Kota Depok
2008–2009
Diteruskan oleh:
Pradi Supriatna