Koto Pangian, Pangean, Kuantan Singingi

desa di Kabupaten Kuantan Singingi, Riau


Koto Pangean merupakan salah satu desa yang ada di kecamatan Pangean, Kabupaten Kuantan Singingi, provinsi Riau, Indonesia.

Koto Pangean
Negara Indonesia
ProvinsiRiau
KabupatenKuantan Singingi
KecamatanPangean
Kode pos
29553
Kode Kemendagri14.09.09.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas2 km²
Jumlah penduduk409 jiwa
Kepadatan204,5 jiwa/km²

Demografi Desa

a). Batas Wilayah Desa Letak geografi Desa Koto Pangean , terletak diantara :

Sebelah Utara : Desa Pasar Baru

Sebelah Selatan : Desa Pulau Tengah

Sebelah Barat : Desa Pauh Angit

Sebelah Timur : Desa Pulau Tengah

b). Luas Wilayah Desa

Pemukiman : 2 Km

c). Jumlah penduduk berdasarkan jenis kelamin

Kepala Keluarga : 116 kk

Laki-laki : 219 orang

Perempuan : 190 orang

Keadaan Sosial

a). Pendidikan

Pelajar/Mahasiswa : 154 orang

b).Kesehatan

a). Kematian Bayi

Jumlah Bayi lahir pada tahun ini : 0 orang

Jumlah Bayi meninggal tahun ini  : 0 orang

b). Kematian Ibu Melahirkan

Jumlah ibu melahirkan tahun ini  : 3 orang

Jumlah ibu melahirkan meninggal tahun ini : 0 orang

c). Gizi Balita

Jumlah Balita : 24 orang

Balita gizi buruk : 0 orang

Balita gizi baik : 22 orang

Balita gizi kurang : 2 orang

1.1.3 Keadaan Ekonomi

Jenis Pekerjaan :

Petani : 122 orang

Pedagang : 10 orang

PNS : 17 orang

Guru : 17 orang

Bidan/ Perawat : 2/2 orang

Pensiunan : 1 orang

Sopir/ Angkutan : 1 orang

Buruh : 1 orang

Wiraswasta : 82 orang