Kanrung, Sinjai Tengah, Sinjai

desa di Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan

Kanrung adalah desa di kecamatan Sinjai Tengah, Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan, Indonesia.

Kanrung
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Selatan
KabupatenSinjai
KecamatanSinjai Tengah
Kode Kemendagri73.07.04.2008 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-

Bentang alam

sunting

Sungai Bihulo

sunting

Lokasi sungai Bihulo di Desa Kanrung pada titik koordinat selatan 05°12'04,8 dan titik koordinat timur 120°06'37,6.[1] Curah hujan di sungai Bihulo sekitar 2000–3000 mm. Kondisi topografinya pada kemiringan 5-15%. Tutupannya terbagi menjadi lahan kering dan lahan basah untuk pertanian.[2]

Referensi

sunting
  1. ^ Muhlis, Fatmawati, dan Sappewali (2022). Wahit, Armizen, ed. Penginderaan Jauh untuk Mitigasi Kebencanaan Hidrometeorologi. Pasaman Barat: Penerbit CV. Azka Pustaka. hlm. 50. ISBN 978-623-5364-27-8. 
  2. ^ Muhlis, dkk. (2020). Pemanfaatan Teknologi Geospasial untuk Mitigasi Kebencanaan. Makassar: CV. Nas Media Pustaka. hlm. 103–104. ISBN 978-623-6941-37-9.