Gnathostomata

kelompok Vertebrata yang memiliki rahang
(Dialihkan dari Eugnathostomata)

Gnathostomata (/ˌnæθˈstɒmətə/) adalah kelompok vertebrata yang memiliki rahang. Istilah Gnathostomata diambil dari bahasa Yunani γνάθος (gnathos) "rahang" + στόμα (stoma) "mulut". Jenis Gnathostomata terdiri dari sekitar 60.000 spesies, atau sekitar 99% dari seluruh vertebrata. Gnathostome juga memiliki gigi, dan canalis semisirkularis horisontal di bagian dalam telinga, bersamaan dengan karakter anatomi fisik dan seluler seperti selubung mielin yang menyelubungi sel saraf. Selain itu gnathostomata juga memiliki sistem kekebalan tiruan.[2]

Gnathostomata
Rentang waktu: 462–0 jtyl
Ordovisium tengah - Sekarang
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Domain: Eukaryota
Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Klad: Olfactores
Subfilum: Vertebrata
Infrafilum: Gnathostomata
Gegenbaur, 1874[1]
Subkelompok

Group ini pada awalnya merupakan super kelas, dipecah menjadi tiga grup Chondrichthyes, Placodermi, dan Teleostomi.

Taksonomi

sunting
  • Infraphylum Gnathostomata
(unranked) Teleostomi
(unranked) Amniota

Filogeni

sunting
  Vertebrata  
  Gnathostomata  

  Placodermi  

  Eugnathostomata  

  Chondrichthyes  

  Teleostomi  

  Acanthodii  

  Osteichthyes  

  Actinopterygii  

  Sarcopterygii  
  Tetrapoda  

  Amphibia  

  Amniota  
  Sauropsida  

  Sauropsida  

  Synapsida  

  Mammalia  

Referensi

sunting
  1. ^ Gegenbaur, Carl (1874). Grundriss der vergleichenden Anatomie. Leipzig: Verlag von Wilhelm Engelmann. hlm. 660. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-12-05. Diakses tanggal 2012-10-18. 
  2. ^ Cooper MD, Alder MN (2006). "The evolution of adaptive immune systems". Cell. 124 (4): 815–22. doi:10.1016/j.cell.2006.02.001. PMID 16497590.