Kegubernuran Aleppo
Kegubernuran Aleppo merupakan sebuah kegubernuran di Suriah secara de jure dan kegubernuran di Rojava secara de facto. Penduduknya berjumlah 4.120.000 jiwa (2005). Ibu kotanya ialah Aleppo.
Kegubernuran Aleppo merupakan sebuah kegubernuran di Suriah secara de jure dan kegubernuran di Rojava secara de facto. Penduduknya berjumlah 4.120.000 jiwa (2005). Ibu kotanya ialah Aleppo.