Istri Impian

seri televisi Indonesia tahun 2021

Istri Impian (sebelumnya bernama Mega Series Suara Hati Buku Kelima: Nabila) adalah sebuah sinetron Indonesia produksi Mega Kreasi Films yang ditayangkan perdana pada 4 Oktober 2021 pukul 16:30 WIB di Indosiar. Sinetron ini dibintangi oleh Fay Nabila, Lian Firman, dan Voke Victoria.[1]

Istri Impian
Poster Istri Impian.jpg
Genre
PengarangTim Kreatif MKF
Sutradara
  • Asep Kemunink Septian
  • Bobby Moeryawan
  • Dodi Zheboth
Pemeran
Penggubah lagu temaAstrid Sartiasari
Lagu pembuka"Mendua" — Astrid Sartiasari
Lagu penutup"Mendua" — Astrid Sartiasari
Penata musikIshvara Giovanni
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. episode60 (daftar episode)
Produksi
Produser eksekutifSubagio. S
Produser
  • Sonu S
  • Sonya S
  • Shalu Mulani
PenyuntingTim Editor MKF
KameraMulti-kamera
Durasi120 Menit
Rumah produksiMega Kreasi Films
DistributorSurya Citra Media
Rilis
Jaringan asliIndosiar
Tanggal tayang asli4 Oktober (2021-10-04) –
5 Desember 2021 (2021-12-5)
Kronologi
Didahului olehMega Series Suara Hati Istri
Mega Series Suara Hati Istri: Zahra
Mega Series Suara Hati Istri: Anjani
Mega Series Suara Hati: Nur
Pranala luar
Situs web
Situs web produksi

SinopsisSunting

Vina (Erlin Sarintan) paksa Dimas (Lian Firman) menikahi Nabila (Fay Nabila) demi menutupi kejahatan bahwa dialah penyebab kematian ibu Nabila. Dimas tidak mencintai Nabila, dia hanya mencintai Hanna (Voke Victoria). Karena tidak setuju dengan perjodohan tersebut, Hanna berusaha mengacaukan rumah tangga mereka. Bisakah Nabila mempertahankan rumah tangganya dengan hidup bersama suami yang tidak mencintainya?

PemeranSunting

Pemeran Peran
Fay Nabila Nabila
Lian Firman Dimas
Voke Victoria Hanna
Rama Michael Gilang
Erlin Sarintan Vina
Alodya Desi Farah
Alya Rohali[2] Bu Diana
Oka Sugawa Pak Restu
Dolly Martin Pak Iwan
Lea Ciarachel Fourneaux Shandy
Kea Macleod Vino
Amalia Tambunan Rani
Rian Rizky Edo
Mpok Bhabay N/A
Raniah Gita Inarah Kirana
Raden Purnamasari Inah
Avan Sanjaya Asep
Hafida Gerizz Bu Lita
Endah Mulyani Bu Novi
Citra Ambarsari Gita
Riki Saputra N/A
Yurika Riidy Eci
David Richo Dadang
Chelsea Banyu Katie
Keterangan
  • N/A : Not Available

ReferensiSunting

  1. ^ "Istri Impian Indosiar pasangkan Fay Nabila dan Lian Firman". Popmagz.Com. Diakses tanggal 29 September 2021. 
  2. ^ Wulandari, Anjar (July 13, 2020). "Antara Nicholas Saputra dengan Tora Sudiro, Inilah Pilihan Alya Rohali Putri Indonesia 1996". Tribunnews.com. Tribun Network. Diakses tanggal July 13, 2020. 

Pranala luarSunting