Tujuh Spesies (Ibrani: שבעת המינים, Shiv'at HaMinim) adalah tujuh produk agribudaya - dua biji-bijian dan lima buah-buahan - yang disebutkan dalam Alkitab Ibrani sebagai produk-produk istimewa dari Tanah Israel.

Tujuh Spesies di Tanah Israel

Tujuh spesies tersebut adalah gandum, jelai, anggur (wine), ara, delima, zaitun (minyak), dan kurma (madu) (Deuteronomika 8:8).[1][2]

Sejarah

sunting
 
Tujuh Spesies dengan ayat-ayat Kitab Suci yang dikaitkan dengan spesies-spesies tersebut yang digambarkan pada perangko-perangko Israel yang dikeluarkan pada 1958

Selama ribuan tahun, Tujuh Spesies memainkan peran penting dalam makanan Yahudi di Israel dan tradisi keagamaan Yudaisme.

Beberapa rujukan kepada makanan-makanan dasar tersebut dapat ditemukan dalam Alkitab. Mishna menyatakan bahwa buah-buahan pertama dari Tujuh Spesies tersebut yang dapat di bawah ke Bait Allah sebagai sesembahan. Ladang gandum, kebun anggur dan tempat penanaman zaitun masih menjadi sebuah pertanian yang terlihat di lanskap the Israel pada saat ini. Ara, zaitun, delima dan kurma merupakan bahan makanan umum dalam masakan Israel.[3][4]

Referensi

sunting

Catatan

sunting
  1. ^ Cooper 1993, hlm. 4–9.
  2. ^ "The Seven Species". Jewish Virtual Library. Diakses tanggal 22 Januari 2016. 
  3. ^ "Hồng treo gió đà lạt". 
  4. ^ Zisling, Yael. "The biblical seven species". Gems in Israel. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-03. Diakses tanggal 22 Januari 2016. 

Sumber

sunting

Pranala luar

sunting