Stadion Kompyang Sujana

stadion di Indonesia

Stadion Kompyang Sujana adalah sebuah stadion yang terletak di Kota Denpasar, Bali, Indonesia, dan merupakan stadion kandang bagi tim Liga 3 Indonesia Perseden Denpasar. Stadion ini memiliki kapasitas penonton 7.000 orang.[1][2]

Stadion Kompyang Sujana
Informasi stadion
OperatorPemerintah Kota Denpasar
Lokasi
LokasiKota Denpasar, Bali
Koordinat8°39′09″S 115°11′40″E / 8.6526°S 115.1944°E / -8.6526; 115.1944
Direnovasi2021
Data teknis
PermukaanRumput
Kapasitas7.000
Pemakai
Perseden Denpasar
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Pada tahun 2021, stadion ini mengalami renovasi lapangan. Standar pencahayaan stadion ditingkatkan menjadi 800 Lux dan sistem drainase juga direnovasi sebagai persiapan Piala Dunia FIFA U-20 yang akan diselenggarakan di Indonesia.[3][4]

Referensi

sunting
  1. ^ "Profil Venue Liga 1 Di Bali, Stadion Kompyang Sujana Naik Kelas". INDOSPORT.com. Diakses tanggal 8 Januari 2022. 
  2. ^ Tampubolon, Marco. Ikhsan, Harley, ed. "Putaran II BRI Liga 1 2021/2022 Berlangsung di Bali, Ini 3 Stadion yang Digunakan". Liputan6.com. Diakses tanggal 8 Januari 2022. 
  3. ^ "Sambut Piala Dunia U-20, Stadion Kompyang Sujana dan Ngurah Rai Direnovasi". www.nusabali.com. Diakses tanggal 8 Januari 2022. 
  4. ^ Hardianti, Dahliana Mega. "Persiapan Piala Dunia U-20, Lampu Stadion Kompyang Sujana Denpasar Bali Dipasang". Pikiran-Rakyat.com. Diakses tanggal 8 Januari 2022.