Stadion Jassim bin Hamad
Stadion Jassim Bin Hamad (bahasa Arab: ملعب جاسم بن حمد) merupakan sebuah stadion yang terletak di Doha, Qatar.[1] Stadion ini dipergunakan untuk menggelar pertandingan sepak bola, dan merupakan markas dari Al-Sadd Sports Club. Tim nasional Qatar juga mempergunakan stadion ini untuk menggelar pertandingan kandangnya, seperti saat Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2010.[5][6][7] Stadion ini juga menyelenggarakan pertandingan final Piala Teluk 2004[8] dan pertandingan cabang olahraga sepak bola Pesta Olahraga Asia Tenggara 2005, Asian Games 2006, termasuk pertandingan final pria.[9] Stadion ini juga akan menjadi salah salah satu tempat penyelenggaraan Piala Asia AFC 2011.[4] Stadion ini memiliki kapasitas 15.000 orang.[1][3][4][9]
Stadion Jassim Bin Hamad Stadion Al-Sadd | |
---|---|
Informasi stadion | |
Nama lengkap | Stadion Syekh Jassim Bin Hamad |
Lokasi | |
Lokasi | Jalan Al-Nadi (Jalan Ahmed Bin Taymiya, Al-Soudan Selatan) Doha, Qatar[1] |
Koordinat | 25°16′02″N 51°29′03″E / 25.267358°N 51.484251°E[2] |
Konstruksi | |
Dibuat | 1974 |
Dibuka | 1974[1][2] |
Direnovasi | 2004[1] 2009–2010 |
Data teknis | |
Permukaan | Rumput[1] |
Kapasitas | 15.000[1][3][4] |
Ukuran lapangan | 70 m × 110 m[2] |
Pemakai | |
Al-Sadd Sports Club[2] | |
Referensi
sunting- ^ a b c d e f g Jassim Bin Hamad Stadium. Soccerway.com. Diakses pada 4 Januari 2011.
- ^ a b c d Info about Jassim BIn Hamad Stadium. Goalzz.com. Diakses pada 4 Januari 2011.
- ^ a b Jassim Bin Hamad Stadium. ZeroZeroFootball.com. Diakses pada 4 Januari 2011.
- ^ a b c 2011 Qatar Asian Cup Stadiums. AuStadiums.com. Diakses pada 4 Januari 2011.
- ^ 2010 FIFA World Cup South AfricaTM Preliminaries Match Report: Qatar - Sri Lanka Diarsipkan 2010-12-30 di Wayback Machine.. FIFA, 28 Oktober 2007. Diakses pada 4 Januari 2010.
- ^ 2010 FIFA World Cup South AfricaTM Preliminaries Match Report: Qatar - Iraq Diarsipkan 2010-12-30 di Wayback Machine.. FIFA, 26 Maret 2008. Diakses pada 4 Januari 2010.
- ^ 2010 FIFA World Cup South AfricaTM Preliminaries Match Report: Qatar - Australia Diarsipkan 2012-01-24 di Wayback Machine.. FIFA, 6 Juni 2009. Diakses pada 4 Januari 2010.
- ^ 17th Gulf Cup 2004 - Qatar. FutbolPlanet.de. Diakses pada 4 Januari 2011.
- ^ a b Asian Games 2006 (Qatar). Rec.Sport.Soccer Statistics Foundation. Diperbarui terakhir pada 21 Desember 2006. Diakses pada 4 Januari 2011.
Pranala luar
sunting- Entri Diarsipkan 2019-11-02 di Wayback Machine. pada situs WorldStadiums.com
- Entri pada situs Soccerway.com
- Entri pada situs Goalzz.com
- Entri pada situs WorldFootball.net
Didahului oleh: Stadion Al-Sadaqua Walsalam Kuwait City, Kuwait (sistem round-robin) |
Tempat penyelenggaraan pertandingan final Piala Teluk 2004 |
Diteruskan oleh: Stadion Syekh Zayed Abu Dhabi, Uni Emirat Arab |
Didahului oleh: Stadion Busan Asiad Busan, Korea Selatan |
Tempat penyelenggaraan pertandingan final cabang sepak bola pada Asian Games 2006 |
Diteruskan oleh: Stadion Olimpiade Guangdong Guangdong, Tiongkok |
25°16′02″N 51°29′03″E / 25.267358°N 51.484251°E