Simian, anthropoid, atau primata hulu adalah infraordo (Simiiformes /ˈsɪmi.ɪfɔːrmz/) dari primata yang mencakup semua hewan yang secara tradisional disebut sebagai monyet dan kera. Lebih tepatnya, mereka terdiri dari parvordo monyet Dunia Baru (Platyrrhini), dan juga Catarrhini yang terdiri dari superfamili Cercopithecidae (monyet Dunia Lama dalam arti yang lebih ketat) dan kera (Hominoidea; termasuk genus Homo)

Simian
Rentang waktu: Eosen tengah-Holosen, 40–0 jtyl
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Domain: Eukaryota
Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Kelas: Mammalia
Ordo: Primata
Subordo: Haplorhini
Infraordo: Simiiformes
Haeckel, 1866[1][2][3]
Parvordo


sister: Tarsiiformes

Sinonim
  • Anthropoids
  • Monkeys (yang menurut pengertian kladistik yang ketat mencakup kera, yang dengan demikian juga termasuk manusia.)
  • Pithecoidea[4]
  • Simiae[3]
  • Pitheci[3]

Simians adalah kelompok saudari dari tarsius (Tarsiiformes), bersama-sama membentuk haplorhini. Radiasi terjadi sekitar 60 juta tahun yang lalu (selama era Senozoikum); 40 juta tahun yang lalu, simian mengkolonisasi Amerika Selatan, sehingga memunculkan monyet Dunia Baru. Simian yang tersisa (catarrhines) terpecah sekitar 25 juta tahun yang lalu menjadi Cercopithecidae dan kera (termasuk manusia).

Klasifikasi dan evolusi

sunting

Berikut ini adalah daftar berbagai famili Simiiformes, dan penempatannya dalam ordo Primates:[1][2]

Referensi

sunting
  1. ^ a b Groves, C.P. (2005). "Simiiformes". Dalam Wilson, D.E.; Reeder, D.M. Mammal Species of the World: A Taxonomic and Geographic Reference (edisi ke-3). Baltimore: Johns Hopkins University Press. hlm. 128. ISBN 0-801-88221-4. OCLC 62265494. 
  2. ^ a b Rylands AB and Mittermeier RA (2009). "The Diversity of the New World Primates (Platyrrhini)". Dalam Garber PA, Estrada A, Bicca-Marques JC, Heymann EW, Strier KB. South American Primates: Comparative Perspectives in the Study of Behavior, Ecology, and Conservation. Springer. ISBN 978-0-387-78704-6. 
  3. ^ a b c Haekel, Ernst (1866). Generelle Morphologie, Allgemeine Entwicklungsgeschichte der Organismen. hlm. CLX. 
  4. ^ Pocock, R. I. (1918-03-05). "On the External Characters of the Lemurs and of Tarsius". Proceedings of the Zoological Society of London (dalam bahasa Inggris). 88 (1–2): 19–53. doi:10.1111/j.1096-3642.1918.tb02076.x. ISSN 0370-2774. 

Pranala luar

sunting