Pesta (film)
film Indonesia
Pesta adalah sebuah film Indonesia dirilis tahun 1991 yang dibintangi oleh Ari Wibowo dan Desy Ratnasari.
Pesta | |
---|---|
Sutradara | Marwan Alkatiri |
Produser | Jiwat KK |
Penulis | Marwan Alkatiri |
Pemeran | Ari Wibowo Desy Ratnasari Paramitha Rusady Grantino Loloan Chris Salam Remy Sylado Jeffry Waworuntu Minati Atmanegara |
Musik | Didy AGP |
Sinematografi | Bernard Uluan |
Penyunting | Benny MS |
Durasi | 86 menit |
Negara | Indonesia |
SinopsisSunting
Sejumlah remaja bertemu dalam pesta ulang tahun Wendy (Paramitha Rusady), putri seorang konglomerat. Sejak pesta itu, Wendy dekat dengan Jefry (Ari Wibowo) yang baru pindah ke Jakarta dari Sukabumi bersama adiknya, Nia (Desy Ratnasari). Nia pun punya pasangan baru seorang pengusaha muda yang suka daun muda. Jefry dan Nia tak hanyut oleh pergaulan ibu kota. Buktinya, Jefry menolak ajakan Wendy untuk berhubungan badan, meski akibatnya ia kehilangan gadis itu. Begitu juga Nia, ia berhasil menolak dan menggagalkan usaha pacar barunya yang hendak menidurinya.[1]
ReferensiSunting
Pranala luarSunting
Artikel bertopik film atau sinetron Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |