Paskalis Baylon
Santo Paschal Baylón (24 Mei 1540 – 15 Mei 1592) adalah seorang bruder awam Katolik asal Spanyol dari Ordo Fratrum Minorum. Dia awalnya merupakan seorang gembala bersama ayahnya di masa kecil dan remajanya, tetapi ingin memasuki kehidupan religius. Ia pernah ditolak namun kemudian diterima sebagai bruder awam Fransiskan dan menjadi terkenal karena ketegasannya dalam melakukan pertapaan, serta kasih dan belas kasihannya terhadap orang sakit. Dia dikirim untuk melawan argumen Calvinis di Prancis tetapi diusir dan hampir dibunuh oleh massa. Ia terkenal karena pengabdiannya yang kuat dan mendalam kepada Ekaristi.
Santo Paskalis Baylon | |
---|---|
Religius | |
Lahir | 16 Mei 1540 Torrehermosa, Aragon Spanyol |
Meninggal | 17 Mei 1592 Villarreal,[1] Aragon Kingdom, Spain | (umur 52)
Dihormati di | Gereja Katolik Roma |
Beatifikasi | 29 Oktober 1618, Basilika Santo Petrus, Negara Kepausan oleh Paus Paulus V |
Kanonisasi | 16 Oktober 1690, Basilika Santo Petrus, Negara Kepausan oleh Paus Aleksander VIII |
Pesta | 17 Mei |
Atribut | |
Pelindung |
|
Proses kanonisasinya dibuka dan pada tahun 1618 ia dibeatifikasi; Paus Aleksander VIII mengkanonisasi dia sebagai orang suci pada tanggal 16 Oktober 1690.[3]
Lihat juga
suntingReferensi
sunting- ^ a b c d "San Pasquale Baylon". Santi e Beati. Diakses tanggal 13 October 2017.
- ^ a b c "Saint Pascal Baylon". Saints SQPN. 8 October 2017. Diakses tanggal 13 October 2017.
- ^ Foley OFM, Leonard. "St. Pascal Baylon". Franciscan Media. Diakses tanggal 13 October 2017.