Mister Model International

Mister Model International adalah kontes pria yang pertama kali diselenggarakan pada tahun 2013[1] Edisi perdana diselenggarakan di Santo Domingo, Republik Dominika pada tanggal 1 November 2013 dan dijuarai oleh William Rech dari Brasil.

Mister Model International
logo
Tanggal pendirian2013
Tipekontes pria
Kantor pusatMiami
Lokasi
Bahasa resmi
Inggris
CEO/Founder
Luis Trujillo
Situs webSitus resmi

Sedangkan pemegang gelar terkini adalah Bryan Matos dari Puerto Rico, yang dinobatkan pada tanggal 2021 di Punta Cana, Dominican Republic.

Pemenang sunting

Tahun Negara Pemenang Tanggal Lokasi acara Jumlah peserta
2021   Puerto Rico Bryan Matos   Punta Cana, Dominican Republic 29
2019   Spanyol Sergio Ayala 28 April 2019   Chiang Mai, Thailand 25
2018   Chili José-Manuel Alcalde 10 Maret 2018   Miami, Amerika Serikat 28
2016   Thailand Narapat Sakunsong 20 November 2016   New Delhi, India [2] 27
2015   Puerto Riko Melvin Roman 11 November 2015   Miami, Amerika Serikat 21
2014   Fernando de Noronha Victor Zanatta 7 December 2014   Santo Domingo, Republik Dominika 16
2013   Brasil Willian Rech 1 November 2013 10

Wakil Indonesia sunting

Keterangan warna
  •   sebagai Pemenang
  •   sebagai Runner-up/5 Besar
  •   sebagai finalis
  •   sebagai semi-finalis
Tahun Nama Gelar nasional Posisi pada MMI Catatan lain
2016 Omet Muher Candra Top 12 IMP - Mister Indonesia 2016 17 besar
  • Best National Costume
  • Best in Social Media
2018 Adjie Subing Runner-up 1 Manhunt Indonesia 2017 Peserta
2019 Nofian Prayogi Mister Tourism and Culture Universe Indonesia 2019 Peserta

Lihat juga sunting

Referensi sunting

Pranala luar sunting