Matra

halaman disambiguasi Wikimedia

Matra berasal dari bahasa sanskerta, Matra dapat mengacu pada beberapa hal berikut:

Dalam dunia pendidikan Seni Rupa dan Desain di Indonesia Matra adalah elemen visual, bisa berupa Titik, Garis, Bidang atau Bentuk yang kemudian dapat diterapkan dan diaplikasikan oleh suatu sistem pengorganisasian atau penyusunan elemen-elemen tersebut menjadi suatu kesatuan yang harmonis yang disebut dengan Nirmana. Matra didalam studi kesenirupaan terbagi menjadi dua, yaitu; 1). Dwi-Matra (dua dimensi), 2). Tri-Matra (tiga dimensi).[1]

  1. ^ Sanyoto, Sadjiman Ebdi (2009). Nirmana: elemen-elemen seni dan desain. Jalasutra. ISBN 978-602-8252-16-4.