Lenek, Lombok Timur

kecamatan di Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat


Lenek adalah sebuah kecamatan di kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, Indonesia. Kecamatan Lenek lahir sebagai pemekaran sebagian dari wilayah Kecamatan Aikmel berdasarkan Perda 9/2017 tentang Pembentukan Kecamatan Lenek.

Lenek
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Barat
KabupatenLombok Timur
Pemerintahan
 • Camat-
Populasi
 • Total- jiwa
Kode Kemendagri52.03.21 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS5203093 Edit nilai pada Wikidata
Luas- km²

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting