Jana Burčeska
Jana Burčeska (bahasa Makedonia: Јана Бурческа, IPA: [ˈjana ˈburtʃɛska], lahir di Skopje, Makedonia, 6 Juli 1993; umur 27 tahun) adalah seorang penyanyi asal Makedonia. Ia mewakili Makedonia dalam Kontes Lagu Eurovision 2017 di Ukraina, dengan lagu "Dance Alone".[1]
Jana Burčeska | |
---|---|
![]() Burčeska di karpet merah Kontes Lagu Eurovision 2017 di Kyiv, Ukraina | |
Informasi latar belakang | |
Lahir | 6 Juli 1993 (umur 27) Skopje, Makedonia |
Genre | |
Pekerjaan |
|
Instrumen |
|
Tahun aktif | 2010–sekarang |
Situs web | janaburcheska.mk |
ReferensiSunting
- ^ Jordan, Paul (13 May 2017). "EXCLUSIVE: Here are the results of the Semi-Finals!". Eurovision.tv. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 May 2017. Diakses tanggal 14 May 2017.
Pranala luarSunting
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Jana Burčeska. |
Didahului oleh: Kaliopi dengan "Dona" |
Makedonia dalam Kontes Lagu Eurovision 2017 |
Diteruskan oleh: Eye Cue dengan "Lost and Found" |