Jacob Bernoulli

dokter asal Swiss

Jacob Bernoulli (juga dikenal sebagai James atau Jacques; 6 Januari [K.J.: 27 Desember 1654] 1655 – 16 Agustus 1705) adalah salah satu dari banyak matematikawan terkemuka dalam keluarga Bernoulli. Dia adalah seorang pendukung awal kalkulus Leibnizian dan telah memihak Leibniz selama kontroversi kalkulus Leibniz-Newton. Dia dikenal karena banyak kontribusi untuk kalkulus, dan bersama dengan saudaranya Johann, adalah salah satu pendiri dari kalkulus variasi. Namun, kontribusinya yang paling penting adalah dalam bidang peluang, di mana ia menderivasikan versi pertama dari hukum bilangan besar dalam karyanya Ars Conjectandi.[2]

Jacob Bernoulli
Jacob Bernoulli
Lahir(1654-12-27)27 Desember 1654
Basel, Swiss
Meninggal16 Agustus 1705(1705-08-16) (umur 50)
Basel, Swiss
Tempat tinggalSwiss
AlmamaterUniversitas Basel
(D.Th., 1676; Dr.phil.hab., 1684)
Dikenal atasBernoulli differential equation
Bernoulli numbers
Bernoulli's formula
Bernoulli polynomials
Bernoulli map
Bernoulli trial
Bernoulli process
Bernoulli scheme
Bernoulli operator
Hidden Bernoulli model
Bernoulli sampling
Bernoulli distribution
Bernoulli random variable
Bernoulli's Golden Theorem
Bernoulli's inequality
Lemniscate of Bernoulli
Karier ilmiah
BidangMatematika, mekanika
InstitusiUniversitas Basel
Disertasi
Pembimbing doktoralPeter Werenfels
(1676 thesis adv.)
Pembimbing akademik lainGottfried Leibniz
Mahasiswa doktoralJohann Bernoulli
Jacob Hermann
Nicolaus I Bernoulli
TerinspirasiNicolas Malebranche[1]
Catatan

Referensi sunting

Bacaan lebih lanjut sunting

Pranala luar sunting

Templat:Keluarga Bernoulli