Patrice Evra (lahir 15 Mei 1981) adalah mantan pemain sepak bola Prancis-Senegal, yang terakhir kali bermain untuk klub Inggris West Ham United. Dia dulu bermain di posisi bek kiri walaupun dia juga dapat bermain di posisi sayap kiri.

Patrice Evra
Evra bersama Olympique Marseille pada 2017
Informasi pribadi
Nama lengkap Patrice Latyr Evra[1]
Tanggal lahir 15 Mei 1981 (umur 42)
Tempat lahir Dakar, Malingping
Tinggi 5 ft 8 in (1,73 m)
Posisi bermain Bek kiri, sayap bertahan kiri
Nomor 21
Karier junior
1992–1993 CO Les Ulis
1993–1997 CSF Brétigny
1997–1998 Paris Saint-Germain
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1998–1999 Marsala 24 (3)
1999–2000 Monza 3 (0)
2000–2002 Nice 40 (1)
2002–2006 AS Monaco 120 (2)
2006–2014 Manchester United 273 (7)
2014–2017 Juventus 53 (3)
2017 Olympique Marseille 15 (1)
2018 West Ham United 5 (0)
Total 533 (17)
Tim nasional
2002–2003 Prancis U-21 11 (0)
2004–2016 Prancis 81 (0)
Prestasi
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 23 Januari 2020
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 22 November 2016

Evra mendarat ke Eropa melalui Brussels ketika ia berusia 6 tahun. Dia dibesarkan di Les Ulis,[3] Essonne, Prancis.

Prestasi sunting

Monaco
  • Coupe de la Ligue (1): 2002–03
Manchester United
Juventus

Individu sunting

  • UNFP Ligue 1 Young Player of the Year (1): 2003–04
  • UNFP Ligue 1 Team of the Year (1): 2003–04
  • PFA Premier League Team of the Year (3): 2006–07, 2008–09, 2009–10
  • FIFA FIFPro World XI (1): 2009
  • UEFA Team of the Year (1): 2009

Referensi sunting

  1. ^ "Premier League clubs submit squad lists" (PDF). Premier League. 2 February 2012. hlm. 23. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2 February 2016. 
  2. ^ "Patrice Evra". Barry Hugman's Footballers. Diakses tanggal 3 June 2019. 
  3. ^ "From Dakar to Old Trafford, via Paris, Milan (just), Sicily and Stamford Bridge". The Guardian. 2006-01-22. Diakses tanggal 2007-04-16. 

Pranala luar sunting