Zenodotus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Namun demikian +Namun)
Baris 1:
'''Zenodotus''' adalah nama dari seorang ahli [[bahasa]] berkebangsaan [[Yunani]] yang berasal dari suatu daerah bernama [[Elfeze]].<ref name="Hassan"> Hassan Shadily. Ensiklopedia Indonesia. Jakarta: Ichtiar Baru Van Hoeve</ref> Zenodotus juga biasa dikenal dengan nama Zenodotus dari [[Efesus]].<ref name="a">{{citeweb|url=http://www.britannica.com/EBchecked/topic/656549/Zenodotus-Of-Ephesus|title=Zenodotus of Ephesus|accessdate=4 Juni 2014}}</ref> Ia juga dikenal sebagai seorang ahli [[filologi]] terbesar di [[Alexandria]].<ref name="Hassan"/> Ia hidup sekitar 325-260 Sebelum Masehi.<ref name="Hassan"/> Ia hidup di masa pemerintahan Ptolemeis.<ref name="a"/> Ia merupakan murid dari seorang bernama Filetas.<ref name="a"/> Beberapa karyanya yang terkenal adalah ''Hosiodes'', ''Pindarus'', dan ''Anacreon''.<ref name="Hassan"/> Zenodotus juga memiliki peranan penting bagi perpustakaan Ptolomaeus II di Alexandria.<ref name="Hassan"/> Ia Menjadi pemimpin pertama di perpustakaan tersebut.<ref name="Hassan"/> Ia juga dikenal sebagai tokoh yang mengkritik tulisan-tulisan dari [[Homer]].<ref name="a"/> Setelah mengkritik tulisan Homer yaitu [[Iliad]] dan [[Odyssey]], Ia membagi kedua tulisan Homer ke dalam 24 buku.<ref name="a"/> Namun demikian, tulisan-tulisan ini kemudian mendapat serangan dari penulis-penulis lain karena tulisan Zenodotus sangat subjektif.<ref name="a"/> Selain kritik, ada pula tokoh yang memodifikasi tulisan Zenodotus yaitu Aristakus.<ref name="a"/> Zenodotus juga dikenal sebagai seorang penulis [[puisi]] terbesar pada masanya.<ref name="a"/>
 
== Referensi ==