Wikipedia:Pedoman pengurus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 53:
=== Melindungi atau membuka perlindungan suatu halaman ===
 
Untuk melindungi suatu halaman, klik "{{MediaWiki:protect}}" atau "{{MediaWiki:protectthispage}}". Sebagai tambahan untuk perlindungan penuh dari suntingan oleh non-pengurus, kini tersedia pula perlindungan semi dari suntingan oleh pengguna baru atau anonim. Jika Anda menggunakan kulit monobook, Anda dapat menggunakan kunci pintas altAlt+Shift+=. Hal ini akan menampilkan suatu layar konfirmasi yang sangat mirip dengan konfirmasi untuk penghapusan. Masukkan alasan perlindungan pada kotak yang tersedia, cek kotak konfirmasi, dan tekan tombol "{{MediaWiki:confirm}}". Tindakan ini akan [[Istimewa:Log/protect|dilog]], tapi Anda juga harus mencantumkannya di [[Wikipedia:Halaman yang dilindungi]]. Pada kasus perang suntingan, Anda harus menambahkan {{tl|lindungi}} di bagian atas artikel yang dilindungi. Pada kasus vandalisme, atau untuk mencegah penyunting yang diblokir untuk menyunting, Anda harus menambahkan {{tl|lindungidarianon}} sewaktu menerapkan proteksi semi. Menghilangkan perlindungan dilakukan dengan cara serupa. Pengurus tidak boleh melindungi halaman yang mereka terlibat aktif dalam menyuntingnya, kecuali pada kasus vandalisme sederhana.
 
=== Menyunting halaman terproteksi ===