Citangtu, Kuningan, Kuningan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 35:
=== Geografis ===
 
Kelurahan Citangtu dilewati oleh sungai Surakatiga dan CigedeCisanggarung. Wilayah kelurahan Citangtu berbukit-bukit sehingga cocok untuk daerah perkebunan. Keadaan iklim kelurahan Citangtu dipengaruhi oleh iklim tropis dan angin muson, dengan temperatur bulanan berkisar antara 18° C - 32° C serta curah hujan berkisar antara 2.000 mm - 3.000 mm per tahun. Pergantian musim terjadi antara bulan November - Mei adalah musim hujan dan antara bulan Juni - Oktober adalah musim kemarau.
 
=== Ekonomi ===