Diskriminasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 21:
* [[Stereotipe]]
* [[Toleransi]]
==Diskriminasi sosial dan budaya==
 
Diskriminasi sosial dan budaya adalah semacam perlakuan pelayanan yang tidak adil terhadap individu dalam konteks sosial dan kebudayaan. Ini menyangkut pula dalam bidang antropologi. Dalam bidang antropologi, hal ini menyoroti berbagai masalah yang timbul dalam manusia dan masyarakat yang menyebabkan perlakuan yang tidak adil terhadap orang atau kelompok sosial. Hal ini membuat masyarakat di Indonesia sering mengalami masalah dan gesekan dalam hubungan sosial mereka. Diskriminasi ini misalnya terjadi antara penduduk Jawa dan Non Jawa dalam kebijakan pemerintah. Selain itu diskriminasi ini disebabkan karena dominasi kelompok tertentu yang mengakibatkan gesekan secara sosial kemasyarakatan karena kebijakan yang tidak adil. Hal ini diakibatkan karena perasaan superior dan mengunggulkan kebudayaan yang ia miliki. Suku non jawa sering mengalami diskriminasi ini secara sosial dan budaya.
== Pranala luar ==
{{wikisource|Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2008|Penghapusan Diskriminasi Ras Dan Etnis}}