Tolé Madna: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k typo
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Mima Saina''', perempuan berdarah [[Suku Jawa|Jawa]], dan '''Tole Madna''' ({{lahirmati||12|5|1898||1|9|1992}}), seorang pria asal Indonesia, merupakan dua orang pahlawan yang namanya tercantum di kawasan monumental di [[Israel]]. Di areal seluas 45 hektar tempat monumen peringatan para korban [[Holocaust]], di situlah nama Mima Saina dan Tole tersemat. Kawasan ini dikenal sebagai kebun [[Righteous Among the Nations]], sebuah tempat yang diperuntukkan bagi kalangan non Yahudi yang telah berjasa besar dalam menyelamatkan orang-orang Yahudi dari Holocaust.
 
Seperti dikutip dari situs yadvashem.org, Mima Saina dan Tole Madma dijadikan pahlawan pada tahun 2003 atas rekomendasi Congregation Adas Israel di Washington D.C. dan Senator California, Henry A. Waxman. Tak banyak informasi dari keduanya. Congressional Record hanya menyebut Tole Madna adalah seorang [[Katolik]] juga warga Indonesia menetap di Belanda. Sedangkan Mima Saina adalah pembantu rumah Tole Madna, ia seorang muslim.