Kereta api Mutiara Selatan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Naufal Fadilah (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Foto/Galeri
Baris 55:
| map_state =
}}
[[Berkas:Kereta Api Mutiara Selatan.jpg|jmpl|kiri|[[CC203]] 11 meliuk indah menarik KA Mutiara Selatan berlatar belakang [[Masjid Al-Akbar]], [[Surabaya]], 2011]]
'''Kereta api Mutiara Selatan''' ([[Aksara Sunda Baku]]: {{sund|ᮊᮨᮛᮨᮒ ᮃᮕᮤ ᮙᮥᮒᮤᮃᮛ ᮞᮨᮜᮒᮔ᮪}}, ''Karéta api Mutiara Selatan'') adalah [[kereta api]] kelas api penumpang kelas eksekutif dan ekonomi AC premium yang dioperasikan oleh [[PT Kereta Api Indonesia]] di Pulau Jawa dengan relasi [[Stasiun Bandung|Bandung]]-[[Stasiun Surabaya Gubeng|Surabaya Gubeng]]-[[Stasiun Malang|Malang]] dan sebaliknya.
 
== Rangkaian ==
[[Berkas:DSC02064.JPG|jmpl|Tampak [[Kereta api Mutiara Selatan]] sedang berhenti di [[Stasiun Cepu]] yang mengakibatkan anjloknya kereta api ketel di [[Kertosono]] jalur menuju Kertosono-Solo Balapan ditutup sehingga dialihkan ke jalur utara via [[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]] foto lawas tahun 2008]]
 
[[Berkas:CC 206 13 74 Sarangan Ekspres.jpg|jmpl|semasa rangkaian KA Mutiara Selatan saat digunakan Kereta api Bisnis untuk Dinaskan KA Sarangan Lepas dari [[Stasiun Surabaya Gubeng|Stasiun Gubeng]]]]
[[Berkas:Id.Wikipedia Sarangan di Sta.Mojokerto.JPG|jmpl|semasa rangkaian KA Mutiara Selatan saat digunakan Kereta api Bisnis untuk Dinaskan KA Sarangan di [[Stasiun Mojokerto]]]]
[[Berkas:KA Sarangan langsir.JPG|jmpl|semasa rangkaian KA Mutiara Selatan saat digunakan Kereta api Bisnis untuk Dinaskan KA Sarangan Ekspres langsir di barat [[Stasiun Madiun]]]]
 
[[Berkas:Kereta Api Mutiara Selatan.jpg|jmpl|[[CC203]] 11 meliuk indah menarik KA Mutiara Selatan berlatar belakang [[Masjid Al-Akbar]], [[Surabaya]]]]
Semula, semenjak operasional pertamanya pada 1970-an, kereta api ini dijalankan dengan rangkaian campuran kelas bisnis dan eksekutif, bersama dengan [[Kereta api Turangga|KA Turangga]] yang juga memiliki konfigurasi kelas bisnis dan eksekutif. Tetapi, mulai [[11 Oktober]] [[1999]], semua rangkaian KA Mutiara Selatan diganti dengan kelas bisnis, sedangkan KA Turangga menjadi kereta api kelas eksekutif.