Orang Tionghoa di Serbia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k menambahkan Kategori:Serbia menggunakan HotCat
Stephensuleeman (bicara | kontrib)
Dibuat dengan menerjemahkan halaman "Chinese people in Serbia"
Baris 1:
'''OrangJumlah orang Tionghoa di '''Serbia''' menurut sensus 2011 jumlahnya mencapai 1.373.<ref>[http://webrzswww.stat.govnovosti.rs/WebSitevesti/userFilesnaslovna/file/Aktuelnosti/Etnicke_zajednice_sa_manje_od_2000_pripadnika_i_dvojako_izjasnjeniaktuelno.pdf69.html:347972-Srbi-samo-jos-Bogu-veruju ПописVecernje становништва,novosti домаћинстава- иKINEZI становаSVE 2011.ČEŠĆE POSTAJU PRAVOSLAVCI]</ref> Komunitas ini umumnya menetap di ibukota [[Serbia]], [[Beograd]]. Kebanyakan dari mereka berasal dari dua provinsi selatan di wilayah [[Shanghai]].<ref name="GLAS">http://www.glas-javnosti.rs/clanak/glas-javnosti-12-12-2007/svi-srpski-kinezi-su-iz-dve-provincije</ref> Tak seorangpun dari mereka yang memiliki kewarganegaraan SerbiaSerbian.<ref name="NOV">[http://www.novosti.rs/code/navigate.php?Id=10&status=jedna&vest=168850&title_add=Kinezi%20pustili%20plitko%20korenje&kword_add=kinezi%20u%20srbiji http://www.novosti.rs/code/navigate.php?]</ref>
 
== Sejarah singkat ==
[[Berkas:Кинески_тржни_центар_-_Блок_70.jpg|leftkiri|thumbjmpl|250x250px|Blok 70, Pecinan terbesar di Serbia]]
Imigrasi orang Tionghoa ke Serbia didorong oleh kunjungan Presiden [[Slobodan Milošević|Slobodan Milosevic]] dan istrinya Mira Markovic dari negara bekas [[Yugoslavia]] ke [[Tiongkok]]keTiongkok pada 1997. Ada 30 orang Tionghoa pada Agustus 1998.<ref name="BORBA">http://www.borba.rs/content/view/8688/123/</ref> Ada kabar angin bahwa Milosevic mengimpor lebih dari 50.000 orang Tionghoa dan memberikan kepada mereka paspor [[Yugoslavia|Yugoslav]]<nowiki/>ia agar mereka dapat memberikan suara kepadanya dalam pemilihan umum. Kabar angin lainnya mengatakan bahwa orang-orang Tionghoa itu tiba di sana untuk belajar bahasa. Surat kabar, Vecernje Novosti, mengatakan salah satu bagian kota khususnya telah sama sekali memindahkan satu desa di Tiongkok ke sana: "Seluruh populasi desa Tiongkok di Jincun, Kaihua County di provinsi [[Zhejiang]] telah pindah ke [[Beograd|Belgrade]], khususnya ke Blok 70; di sana mereka membuka bisnis di pusat setempat (''Kineski centar'', "pusat Tionghoa") di suburban Novi Beograd."
 
Orang-orang Tionghoa itu mengirim anak-anak mereka bersekolah di Tiongkok ketika mereka telah mencapai usia sekolah di SD, untuk belajar bahasa Tionghoa seperti penutur aslinya, sesuatu yang penting bagi komunitas tersebut.<ref name="GLAS">http://www.glas-javnosti.rs/clanak/glas-javnosti-12-12-2007/svi-srpski-kinezi-su-iz-dve-provincije</ref>
 
Selain Beograd (Blok 70), ada juga sebuah komunitas Tionghoa yang cukup besar di kota kedua terbesar Serbia [[Novi Sad]], yang mempunyai sebuah pusat perdagangan Tionghoa, serta berbagai toko dan restoran Tionghoa.
 
Hanya 223 orang Tionghoa yang memiliki izin bekerja, artinya sekitar 40004.000-50005.000 para pekerja Tionghoa itu memetik keuntungan dari [[Pasar gelap|ekonomi bawah tanah]].<ref>http://mojevijesti.ba/novost/23899/oko-20000-kineza-u-srbiji-radi-na-crno</ref>
 
== Lihat juga ==
[[* Hubungan Tiongkok-Serbia]] {{Reflist}}
 
== Rujukan ==
{{Reflist}}
* [http://news.bbc.co.uk/1/hi/world/monitoring/media_reports/1166678.stm Little China in Belgrade] 12 Februari 2001 -- BBC Monitoring
* [http://www.novosti.rs/code/navigate.php?Id=14&status=jedna&vest=120710&datum=2008-05-06] (dalam bahasa Serbia)
 
[[Kategori:Tionghoa perantauan]]
[[Kategori:Serbia]]