Kista: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Pranala Luar: Kista tumor jinak
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 36.80.49.137) dan mengembalikan revisi 9351010 oleh Kenrick95
Baris 1:
{{penyangkalan-medis}}
'''[http://www.elifmedika.com/2014/05/menghilangkan-kista-ovarium.html Kista]''' adalah [[tumor]] jinak di yang paling sering ditemui. Bentuknya kistik, berisi cairan kental, dan ada pula yang berbentuk anggur. Kista juga ada yang berisi udara, cairan, [[nanah]], ataupun bahan-bahan lainnya.
 
Kista termasuk tumor jinak yang terbungkus selaput semacam [[jaringan]]. Kumpulan [[sel|sel-sel]] tumor itu terpisah dengan jaringan normal di sekitarnya dan tidak dapat menyebar ke bagian tubuh lain. Itulah sebabnya tumor jinak relatif mudah diangkat dengan jalan pembedahan, dan tidak membahayakan kesehatan penderitanya.