Distrik (Tiongkok)

Distrik (Hanzi: 區, hanyu pinyin: qu) adalah sebuah tingkat administrasi pemerintahan daerah di Republik Rakyat Tiongkok dan Taiwan, Republik Tiongkok.

Distrik di Republik Rakyat TiongkokSunting

Distrik di dalam unit pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok adalah setingkat di bawah kotamadya atau kabupaten. Distrik dapat disamakan dengan kecamatan di Indonesia.

Distrik di Republik TiongkokSunting

Distrik di dalam unit pemerintahan Republik Tiongkok hanya ada di dalam kotamadya. Distrik di sini juga setingkat dengan kecamatan di Indonesia. Dikepalai seorang Kepala Distrik yang biasanya juga dipilih secara langsung oleh rakyat masing-masing distrik.