Chong Eng

Politikus Malaysia

Chong Eng (Hanzi: 章瑛; pinyin: Zhāng Yīng) (lahir pada 6 Juli 1957), adalah seorang politikus Malaysia dari Partai Aksi Demokratis (PAD).

Chong Eng
章瑛
Anggota Majelis Negara Bagian Penang
dapil Padang Lalang
Mulai menjabat
6 Mei 2013
Sebelum
Pendahulu
Tan Cheong Heng
Pengganti
Petahana
Sebelum
Anggota Parlemen
dapil Bukit Mertajam
Masa jabatan
29 November 1999 – 5 Mei 2013
Sebelum
Pendahulu
Dr. Tan Chong Keng (MCA)
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir6 Juli 1957 (umur 66)
Pahang, Malaya
Partai politikPADPakatan Rakyat
Suami/istriGunabalan Krishnasamy
Anak2
PekerjaanAnggota parlemen
Situs webchongeng.org
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Keluarga sunting

Ia menikah dengan Gunabalan Krishnasamy yang merupakan seorang artis. Pasangan tersebut memiliki dua putra

Kehidupan pribadi dan pendidikan sunting

Ia lahir di desa Tionghoa di Pahang dari 10 bersaudara. Ia memulai pendidikan dasarnya di satu-satunya sekolah dasar Tionghoa di desa tersebut.

Karier politik sunting

Chong memenangkan konstituensi Batu Lanchang pada pemilihan umum Malaysia 1995 dan menjadi wanita pertama yang terpilih dalam Majelis Negara Bagian Penang.

Hasil pemilihan sunting

Majelis Legislatif Negara Bagian Penang[1][2]
Tahun Konstituensi Oposisi Suara Persen Pemerintahan Suara Persen
1995 Bukit Lancang Chong Eng (PAD)
2004 N16 Perai Chong Eng (PAD) 4,477 46.94% K. Rajapathy (MIC) 5,060 53.06%
2013 N15 Padang Lalang Tan Teik Cheng (MCA) 3,727 16.50% Chong Eng (PAD) 18,657 82.61%
Parlemen Malaysia: P45 Bukit Mertajam, Penang[3]
Tahun Oposisi Suara Persen Pemerintahan Suara Persen
1999 Chong Eng (PAD)
2004 Chong Eng (PAD) 26,215 Ma Kok Ben (MCA) 17,651
2008 Chong Eng (PAD) 37,882 74.54% Ong Tang Chuan (MCA) 11,985 23.58%

Referensi sunting

  1. ^ "Keputusan Pilihan Raya Umum Parlimen/Dewan Undangan Negeri". Komisi Pemilihan Malaysia. Diakses tanggal 27 May 2010.  Percentage figures based on total turnout.
  2. ^ "Keputusan Pilihan Raya Umum Dewan Undangan Negeri 2013". Komisi Pemilihan Malaysia. Diakses tanggal 11 May 2013. [pranala nonaktif permanen] Percentage figures based on total turnout.
  3. ^ "Malaysian Election Data". Malaysiakini. Diakses tanggal 19 April 2013. [pranala nonaktif permanen] Percentage figures based on total turnout.