Bashir Shihab II (juga disebut "Bachir Chehab II"; 2 Januari 1767[1]–1850)[2] adalah seorang amir Lebanon yang memerintah Lebanon pada paruh pertama abad ke-19. Lahir dalam keluarga yang pindah dari Islam Sunni, agama para Amir Shihab sebelumnya, ia adalah satu-satunya penguasa Maronit dari Keamiran Gunung Lebanon.[3]

Bashir Shihab
Potret Bashir Shihab II
Amir Gunung Lebanon
BerkuasaSeptember 1789–Oktober 1840
PendahuluYusuf Shihab
PenerusBashir Shihab III
Informasi pribadi
Kelahiran1767
Ghazir, Eyalet Sidon, Kekaisaran Ottoman
Kematian1850 – 1767; umur -84–-83 tahun
Istanbul, Kekaisaran Ottoman
PasanganShams Shihab (m. 1787–1829)
Hisn Jihan (m. 1833–1840)
AnakQasim
Khalil
Amin
Majid
Sa'da (putri)
Sa'ud (putri)
AgamaKatolik Maronit

Referensi sunting

  1. ^ el Khazen, Melek. "The Khazens and the Shihabs (1697-1840)". De Khazen. Diakses tanggal 2016-01-25. 
  2. ^ "Bashīr Shihāb II". Britannica. Diakses tanggal 26 June 2017. 
  3. ^ "The Maronites in history, Matti Moosa, p283". 

Daftar pusraka sunting