Wataru Kubo (久保 亘, Kubo Wataru, 15 Januari 1929 – 24 Juni 2003) adalah seorang politikus Jepang dari Partai Demokratik Sosial (PDS) dan kemudian berpindah ke Partai Demokratis Jepang. Ia menjabat sebagai deputi perdana menteri dan menteri keuangan Jepang dari 5 Januari 1996 sampai 7 November 1996.

Wataru Kubo
久保 亘
Menteri Keuangan
Masa jabatan
5 Januari 1996 – 7 November 1996
Perdana MenteriRyutaro Hashimoto
Deputi Perdana Menteri Japan
Masa jabatan
5 January 1996 – 7 November 1996
Perdana MenteriRyutaro Hashimoto
Informasi pribadi
Lahir15 Januari 1929
Kagoshima, Kekaisaran Jepang
Meninggal24 Juni 2003(2003-06-24) (umur 74)
Kagoshima, Jepang
Partai politikPartai Demokratik Sosial(1963-1997)
Partai Demokratik Jepang (1997-2001)
Alma materUniversitas Sastra dan Ilmu Pengetahuan Hiroshima
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kehidupan awal dan pendidikan sunting

Kuba lahir di Prefektur Kagoshima pada 15 Januari 1929.[1] Ia mendapatkan gelar sarjana dari Universitas Sastra dan Ilmu Pengetahuan Hiroshima, yang sekarang merupakan bagian dari Universitas Hiroshima, pada 1952.[1]

Karier sunting

Kubo memulai kariernya sebagai guru sekolah tinggi.[2] Kemudian ia terlibat dalam dunia politik, dan pada 1963

Kehidupan pribadi sunting

Kubo memiliki peringkat tinggi dalam kendo.[3]

Kematian sunting

Kubo wafat di sebuah rumah sakit di Kagoshima pada 24 Juni 2003.[4] Ia wafat pada usia 74 tahun.[5]

Referensi sunting

  1. ^ a b "Lyon Summit Information". Japan Ministry of Foreign Affairs. Diakses tanggal 5 January 2013. 
  2. ^ Richard Lloyd Parry (12 January 1996). "Socialist Teacher to Run Japan's Finances". The Independent. Tokyo. Diakses tanggal 24 January 2014.  – via Questia (perlu berlangganan)
  3. ^ Wudunn, Sheryl (12 January 1996). "Japan Names A Socialist as Finance Chief". The New York Times. hlm. 2. 
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama obijt
  5. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama kyodo