Tikus ekor berumbai Cagar Alam Ankarana


Tikus ekor berumbai Cagar Alam Ankarana (Eliurus carletoni) (sinonim dengan Eliurus sp. SAJ-2009a) adalah sebuah spesies hewan pengerat dalam keluarga Nesomyidae. Spesies tersebut pertama kali dideskripsikan pada 2009. Spesies tersebut adalah endemik di Madagaskar, di Cagar Alam Ankarana.[1][2][3]

Tikus ekor berumbai Cagar Alam Ankarana
Periode Kini
Eliurus carletoni Edit nilai pada Wikidata
Status konservasi
Risiko rendah
IUCN48266951 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KelasMammalia
OrdoRodentia
SuperfamiliMuroidea
FamiliNesomyidae
GenusEliurus
SpesiesEliurus carletoni Edit nilai pada Wikidata

Referensi

sunting
  1. ^ "Taxonomy browser (Eliurus carletoni)". Ncbi.nlm.nih.gov. Diakses tanggal 2010-06-03. 
  2. ^ "Eliurus carletoni". Uniprot.org. Diakses tanggal 2010-06-03. 
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :1

Templat:Nesomyidae nav