Therapeutae adalah sebuah kelompok keagamaan yang timbul di Aleksandria. Kelompok tersebut diyakini didasarkan pada model monastisisme Buddha, mengikuti misi Ashoka.[1] Kata Therapeutae sendiri berasal dari bahasa Pali, Theraputta, yang merupakan istilah bagi rahib Buddha terutama Samanera.[2]

Referensi sunting