Tetra-tert-butilmetana

senyawa kimia

Tetra-tert-butilmetana adalah sebuah senyawa organik hipotetis dengan rumus C17H36, terdiri dari empat gugus tert-butil yang terikat pada sebuah atom karbon pusat. Ia akan menjadi alkana, khususnya isomer heptadekana bercabang paling kompak.

Tetra-tert-butilmetana
Rumus kerangka tetra-tert-butilmetana
Nama
Nama IUPAC (preferensi)
3,3-Di-tert-butil-2,2,4,4-tetrametilpentana
Penanda
Model 3D (JSmol)
3DMet {{{3DMet}}}
ChemSpider
Nomor EC
Nomor RTECS {{{value}}}
  • InChI=1S/C17H36/c1-13(2,3)17(14(4,5)6,15(7,8)9)16(10,11)12/h1-12H3 YaY
    Key: CHNAIAPYMXIYRV-UHFFFAOYSA-N YaY
  • CC(C)(C)C(C(C)(C)C)(C(C)(C)C)C(C)(C)C
Sifat
C17H36
Massa molar 240,48 g·mol−1
Senyawa terkait
Related alkana
Kecuali dinyatakan lain, data di atas berlaku pada suhu dan tekanan standar (25 °C [77 °F], 100 kPa).
N verifikasi (apa ini YaYN ?)
Referensi

Beberapa perhitungan menunjukkan bahwa senyawa ini tidak akan mungkin ada karena halangan sterik di antara gugus tert-butil yang padat, menjadikannya salah satu hidrokarbon jenuh dan asiklik terkecil, jika bukan yang paling kecil, yang tidak dapat ada.[1]

Perhitungan lain menunjukkan bahwa molekul tersebut akan stabil, dengan ikatan C–C pada karbon pusat ("metana") memiliki panjang 166,1 pm — lebih panjang dari ikatan C−C pada umumnya untuk mengurangi efek sterik, namun masih lebih pendek dibandingkan yang ditemukan pada beberapa molekul nyata lainnya.[2]

Lihat pula sunting

Referensi sunting

  1. ^ da Silva, K.M.; Goodman, J.M. (2005). "What is the smallest saturated acyclic alkane that cannot be made?". Journal of Chemical Information and Modeling. 45 (1): 81–87. CiteSeerX 10.1.1.94.8695 . doi:10.1021/ci0497657. PMID 15667132. 
  2. ^ Cheng, M-F; Li, W-K (2003). "Structural and energetics studies of tri- and tetra-tert-butylmethane". Journal of Physical Chemistry A. 78 (1): 5492–5498. Bibcode:2003JPCA..107.5492C. doi:10.1021/jp034879r.