Teru Hasegawa (長谷川テル, Hasegawa Teru) (7 Maret 1912 – 14 Januari 1947) adalah seorang Esperantis Jepang.[1] Ia juga dikenal dengan nama pena Esperanto Verda Majo (Mei hijau).[1][2]

Teru Hasegawa
Nama asal長谷川テル
LahirHasegawa Teruko
(長谷川照子)

(1912-03-07)7 Maret 1912
Jepang
Meninggal14 Januari 1947(1947-01-14) (umur 34)
Nama lain“Verda Majo” (Green May)

Kehidupan

sunting

Teru Hasegawa lahir dengan nama Hasegawa Teruko (長谷川照子) pada 1912 sebagai anak kedua dari tiga bersaudara. Pada 1929, ia masuk Perguruan Tinggi Putri di prefektur Nara. Ia ikut serta dalam lingkar sastra sayap kiri, dan lingkar Esperantis. Ia menikahi Liu Ren, yang berasal dari Manchuria, pada 1936.[2] Pada April 1937, ia pindah ke Tiongkok. Ia bergabung dalam pemberontakan Tiongkok terhadap Jepang, dimana ia membuat siaran yang ditujukan kepada Angkatan Darat Jepang.[3]

Referensi

sunting
  1. ^ a b "Hasegawa Teru". Nihon jinmei daijiten+Plus (dalam bahasa Japanese). Kōdansha. Diakses tanggal 11 June 2014. 
  2. ^ a b Gotelind Müller (2013). "Hasegawa Teru Alias Verda Majo (1912-1947): A Japanese woman esperantist in the Chinese anti-Japanese war of resistance" (PDF). University of Heidelberg. 
  3. ^ "Verda Majo – A Sincere Friend Dedicated to China". China.org.cn. 2005-11-18. 

Bacaan tambahan

sunting

Pranala luar

sunting