Tere Velázquez

(Dialihkan dari Teresa Velázquez)

María de los Ángeles Teresa de Jesús Villar Dondé, yang lebih dikenal sebagai Tere Velázquez (pengucapan bahasa Spanyol: [teɾeˈ βeˈlaskes]; 8 Maret 1942 – 7 Januari 1998) adalah seorang pemeran asal Meksiko. Ia tampil dalam 86 film dan acara televisi antara 1957 dan 1996. Ia membintangi film Young People, yang masuk dalam Festival Film Internasional Berlin ke-11. Ia meninggal pada 7 Januari 1998 di Mexico City setelah lama berjuang melawan kanker usus besar.

Tere Velázquez
LahirMaría de los Ángeles Teresa de Jesús Villar Dondé
(1942-03-08)8 Maret 1942
Mexico City, Meksiko
Meninggal7 Januari 1998(1998-01-07) (umur 55)
Mexico City, Meksiko
Nama lainTere Velázquez
Tahun aktif1957-1996
IMDB: nm0892385 Edit nilai pada Wikidata

Filmografi pilihan

sunting

Pranala luar

sunting


Templat:Mexico-actor-stub