Pemakaian sunting

Templat ini adalah metatemplat yang digunakan untuk membuat templat yang digunakan untuk menandai halaman yang memenuhi kriteria penghapusan cepat. Jangan pakai templat ini secara langsung. Untuk penghapusan cepat generik, gunakan {{db}}.

Sintaksis sunting

Sintaksis dasar

{{db-meta
 |bot={{{bot|}}}
 |raw={{{raw|}}}
 |criterion=
 |1=
 |2=
 |temp=
 |summary=
}}

Sintaksis yang dikembangkan

{{db-meta
 |bot={{{bot|}}}
 |raw={{{raw|}}}
 |criterion=
 |1=
 |2=
 |rationale=
 |summary=
 |self=
 |notes=
 |anote=
 |temp=
 |temp2=
 |sig=
 |image=
 |wiki=
 |blanked=
 |blanked-text=
 |pleaseblank=
 |divblank=
 |help=
}}

Parameter sunting

Wajib
  • criterion adalah nomor kriteria KPC. Jangan buat templat KPC yang tidak ada kriterianya.
  • 1 adalah teks yang ditebalkan setelah kata-kata "memenuhi kriteria penghapusan cepat". Ingat bahwa tidak ada spasi di antara kata "cepat" dan parameter – jika Anda ingin meneruskan kalimat tanpa tanda baca, gunakan spasi HTML ( ) untuk mencegah templat 'memakan' spasi di depan. Tanda titik sudah termasuk dalam db-meta, sehingga tidak perlu lagi ditambah ke parameter.
Rekomendasi
  • 2 adalah teks yang muncul dalam huruf miring setelah which 1. Kalimat ini haruslah kalimat lengkap, minus tanda titik.
  • temp adalah templat peringatan pengguna yang berkaitan dengan kriteria KPC. Misalnya, {{db-a1}} menggunakan Template:empty-warn, sehingga yang diisi |temp=empty-warn. Ada di Kategori:Templat peringatan KPC
  • summary adalah rangkuman yang akan dimasukkan dalam layar konfirmasi penghapusan. Tidak memerlukan salah satu kriteria KPC karena ini ditambahkan secara otomatis.
  • bot adalah nama bot yang menandai. Gunakan |bot={{{bot|}}}, dan tidak dipanggil lewat db-meta.
  • raw adalah menghasilkan penghapusan pesan tanpa kotak pesan. Gunakan |raw={{{raw|}}}. Parameter ini dipakai dalam {{db-multiple}} untuk menghasilkan pemberitahuan tentang kriteria penghapusan cepat individu
Opsional
  • rationale menambahkan tambahan alasan atas penghapusan.
  • self: jika parameter ini ada, tidak ada pesan agar diri Anda tidak menghilangkan templat KPC.
  • notes adalah ruang untuk menambahkan catatan. Muncul setelah pemberitahuan menggunakan halaman pembicaraan untuk mengajukan keberatan, dan sebelum pesan tersebut hanya bisa dilihat pengurus.
  • anote tambahan catatan kepada pengurus
  • temp2 tambahan parameter yang ada di akhir templat peringatan pengguna yang ditetapkan berdasarkan |temp=.
  • sig: jika ini ada, empat tilda (tanda tangan) dihilangkan.
  • image menambahkan gambar ke sisi kanan templat. Hanya nama berkas; tidak ditambah "File:" atau "Image:".
  • wiki adalah pranala interwikimedia untuk gambar pada |image=, jika ini bukan berasal dari wiki ini.
  • blanked: pesan yang muncul di bawah kotak pesan yang berbunyi "Halaman ini dikosongkan secara hormat."
  • blanked-text adalah teks custom pada kotak pesan yang dikosongkan. |blanked= harus ada agar bekerja.
  • pleaseblank: jika ini ada, kotak pesan ini berbunyi "Mohon kosongkan sehingga hanya menampilkan templat penghapusan."
  • divblank: jika ada, kode <div id="AttackPage" style="display:none"> ditambah di akhir templat, yang mencegah seluruh isi di bawahnya untuk ditampilkan.
  • help: sembunyikan: help=off untuk menyembunyikan pesan tentang memberitahukan pembuat.

Catatan sunting

  • Untuk templat dengan variasi, seperti {{db-g6}} dan {{db-a7}}, direkomendasikan untuk diterapkan pada tiap-tiap templat, daripada di db-meta. Contoh, {{db-band}} memanggil {{db-a7}} yang pada gilirannya db-meta, daripada db-band memanggil db-meta secara langsung.
  • Semua templat KPC menggunakan db-meta yang menghasilkan dua span terlihat yang berguna untuk JavaScript:
    • <div id="delete-criterion"></div> menghasilkan satu kriteria penghapusan ("A1", "P2", "R3", dll.)
    • <div id="delete-reason"></div> berisi rangkuman lengkap penghapusan yang dapat digunakan untuk langsung ditampilkan ke layar penghapusan.