Taslima Nasrin
Aktivis dan pejuang HAM-Feminisme asal Bangladesh | Dokter asal Bangladesh
Taslima Nasrin (bahasa Bengali: তসলিমা নাসরিন, bahasa Arab: تسليمة نسرین Toslima Nasrin) (lahir 25 Agustus1962) adalah pengarang dan mantan fisikawan Bangladesh yang tinggal dalam pengasingan semenjak tahun 1994. Sebelumnya, pada akhir 1980-an, ia memiliki profil literer yang sederhana. Kini Nasrin dikenal karena pandangan feminisnya dan kritiknya terhadap Islam dan agama secara umum.
Taslima Nasrin | |
---|---|
Lahir | 25 Agustus 1962 Mymensingh, Bangladesh |
Pekerjaan | Penyair, kolumnis, novelis |
Kewarganegaraan | Bangladesh, Swedia |
Periode | 1973 – sekarang |
Tema | Humanisme |
Aliran sastra | Hak perempuan, hak asasi manusia, pergerakan sekuler |
Tanda tangan | |
Website | |
http://taslimanasrin.com/ |
Ia meninggalkan Bangladesh semenjak tahun 1994 dan telah tinggal di berbagai negara,[1] dan saat ini (Juni 2011) tinggal di New Delhi.[2] Ia mendukung humanisme sekuler, kebebasan berpikir, kesetaraan untuk perempuan, dan hak asasi manusia, dengan menerbitkan, memberikan seminar, dan berkampanye.
Referensi
sunting- ^ Chazan, David (1999-01-26). "World: South Asia: Taslima goes back into exile". BBC. Diakses tanggal 2009-05-28.
- ^ “I am a Bengali writer, I need to live in Bengal” Open the Magazine, 2011-June-1
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Taslima Nasrin.
- Book Collection - ToslimaNasrin
- Official homepage Diarsipkan 2013-08-24 di Wayback Machine. - TaslimaNasrin.com
- Personal Twitter account
- Women’s untold stories: Michael Deibert interviews with Taslima Nasrin
- Need to escape from death chamber by Taslima Nasreen[pranala nonaktif permanen]
- For freedom of expression - by Taslima Nasrin
- Bangladeshi Writer Wins UNESCO Madanjeet Singh Prize Diarsipkan 2007-03-10 di Wayback Machine. - IFEX