Stasiun Zhujianglu

stasiun kereta api di Tiongkok

Stasiun Zhujianglu (Hanzi: 珠江路站) adalah sebuah stasiun di Jalur 1 dari Nanjing Metro. Stasiun tersebut mulai beroperasi pada 12 Agustus 2005.[1] Stasiun tersebut memiliki satu peron pulau dan berada di bawah tanah, dengan dua lantai.

Zhujianglu

珠江路
Nanjing Metro
Nama lainJalan Zhujiang
Lokasi
KoordinatKoordinat: 32°03′02″N 118°47′02″E / 32.05056°N 118.78389°E / 32.05056; 118.78389
OperatorNanjing Metro Co. Ltd.
Jalur     Jalur 1
Jumlah peron2 (1 peron pulau)
Konstruksi
Jenis strukturBawah tanah
Sejarah
Dibuka12 Agustus 2005 (2005-08-12)
Operasi layanan
Stasiun sebelumnya   Nanjing Metro   Stasiun berikutnya
Jalur 1
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Statistik sunting

Stasiun tersebut memiliki luas 11.620 meter persegi (125.100 sq ft). Stasiun tersebut memiliki panjang 19.870 meter (65.190 ft) dan lebar 2.120 meter (6.960 ft).

Tempat di sekitaran stasiun sunting

Referensi sunting

  1. ^ "一号线一日游". Diarsipkan dari versi asli tanggal December 21, 2013. Diakses tanggal 2013-12-21.