Stadion Gerland

stadion di Prancis

Stadion Gerland merupakan nama stadion sepak bola yang terletak di Lyon, Prancis. Stadion ini merupakan markas klub Olympique Lyonnais. Stadion ini mulai dibangun tahun 1913. Stadion ini pernah dipakai untuk Piala Dunia FIFA 1998.

Stadion Gerland

UEFA
Informasi stadion
Nama lengkapStade de Gerland
PemilikPemerintah Kota Lyon
OperatorOlympique Lyonnais
Lokasi
Lokasi7e Arrondissement
69387 Lyon
 Prancis
Koordinat45°43′25.6″N 4°49′56.1″E / 45.723778°N 4.832250°E / 45.723778; 4.832250
Konstruksi
Dibuat1914
Dibuka1926
Diperbesar1960, 1980, 1998
Biaya pembuatan32,7 juta
(termasuk biaya renovasi)
ArsitekTony Garnier
René Gagis (saat renovasi)
Data teknis
PermukaanRumput
Kapasitas41.044
Ukuran lapangan112 x 65 meter
Pemakai
Olympique Lyonnais (1950-sekarang)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Pranala luar

sunting