Rumah Betang Manggatang Utus

Rumah Adat di Indonesia


Rumah Betang Manggatang Utus atau Rumah Betang Sei Pasah adalah sebuah rumah adat Dayak Ngaju yang berlokasi di Sei Pasah, Kabupaten Kapuas, Provinsi Kalimantan Tengah.[1]

Rumah Betang Sei Pasah

Letaknya ada di seberang Sungai Kapuas Murung dari arah Kuala Kapuas. Rumah betang ini berjarak sekitar 200 meter dari Sungai Kapuas Murung dan terletak di seberang kota Kuala Kapuas, ibu kota Kabupaten Kapuas.[2] Rumah Betang ini resmi dibuka sebagai objek wisata pada 19 Januari 2019.[3] [4]

Referensi

sunting
  1. ^ "Rumah Betang Sei Pasah Jadi Objek Wisata Potensial di Kapuas". borneonews.co.id. 20 Januari 2019. Diakses tanggal 14 Juni 2020. 
  2. ^ Setia Rahman, Fadly. "Rumah Betang Sei Pasah Kapuas, Dibangun Sejak 1806 dan Kini Dibuka Sebagai Objek Wisata". Tribun Kalteng. Diakses tanggal 9 Juni 2020. 
  3. ^ "Betang Sei Pasah Objek Wisata Kapuas". berita.kapuaskab.go.id. Diakses tanggal 14 Juni 2020. [pranala nonaktif permanen]
  4. ^ Hanyi 24 Januari 2024.

Daftar Pustaka

sunting