Road to Bali
(Dialihkan dari Road to bali)
Road to Bali adalah sebuah film komedi Amerika tahun 1952 garapan Hal Walker dan dibintangi oleh Bing Crosby, Bob Hope, dan Dorothy Lamour. Dirilis oleh Paramount Pictures pada 1 November 1952, film tersebut adalah film keenam dari tujuh film Road to …. Film tersebut adalah satu-satunya film semacam itu yang difilmkan dalam bentuk Technicolor[3] dan merupakan film pertama yang menampilkan penampilan-penampilan cameo mengejutkan dari para bintang terkenal lainnya pada masa itu.
Road to Bali | |
---|---|
Berkas:Road to Bali film.jpg | |
Sutradara | Hal Walker |
Produser |
|
Skenario | |
Cerita |
|
Pemeran | |
Penata musik | Joseph J. Lilley |
Sinematografer | George Barnes |
Penyunting | Archie Marshek |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Paramount Pictures |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 91 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Pendapatan kotor | $3 juta (AS)[1] 43,450 admissions (France)[2] |
Pemeran
sunting- Bing Crosby sebagai George Cochran
- Bob Hope sebagai Harold Gridley
- Dorothy Lamour sebagai Putri Lala McTavish
- Murvyn Vye sebagai Pangeran Ken Arok
- Peter Coe sebagai Gung
- Ralph Moody sebagai Bhoma Da
- Leon Askin sebagai Raja Ramayana
- Carolyn Jones sebagai Eunice
- Michael Ansara sebagai Penjaga
- Harry Cording sebagai ayah Verna
Referensi
sunting- ^ "The Top Box Office Hits of 1953", Variety, January 13, 1954.
- ^ Jerry Lewis films French box office information at Box Office Story
- ^ http://sheldontimeshall.com/films-on-tv-at-christmas-part-1-1957-1966/
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Road to Bali (film).
Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Road to Bali.
- Road to Bali di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Road to Bali di TCM Movie Database
- (Inggris) Road to Bali di AllMovie
- (Inggris) Road to Bali di American Film Institute Catalog
- Road to Bali tersedia untuk unduhan gratis di Internet Archive
- Klip unduhan gratis dari film tersebut dalam format Windows and Real Media Diarsipkan 2017-08-07 di Wayback Machine.