Ratusan Hitam
Ratusan Hitam (Чёрная сотня, черносотенцы dalam bahasa Rusia, atau Chornaya sotnya, chernosotentsy), adalah sebuah gerakan ultra-nasionalis di Rusia pada awal abad ke-20. Ini merupakan pendukung gigih dari Wangsa Romanov dan menentang pemulihan apapun dari otokrasi penguasa monarki yang memerintah.[1] Ratusan Hitam juga dikenal karena doktrin-doktrin Rusosentris yang ekstrim, xenofobia, anti-Semitisme dan penyanjungan terhadap pogrom-pogrom.[2]
Ratusan Hitam Чёрная сотня | |
---|---|
Ideologi | Ultranasionalisme (Rusia), Monarkisme, Antisemitisme Anti-komunisme |
Posisi politik | Kanan jauh |
Warna | Hitam, Kuning |
Referensi
sunting- ^ Norman Cohn, Warrant for Genocide, pp. 61, 73, 89, 120–2, 134, 139, 251.
- ^ A People Apart: The Jews in Europe, 1789–1939, by David Vital, Oxford University Press, 1999 (pp. 576, 582, 665).
Bacaan tambahan
sunting- Norman Cohn. Warrant for Genocide: The myth of the Jewish World-Conspiracy and the Protocols of the Elders of Zion (1966)
- Laqueur, Walter. Black Hundred: The Rise Of The Russian Extreme Right (1993)
- Donald C. Rawson. Russian Rightists and the Revolution of 1905 (1995)