Pesisir

daerah dimana darat bertemu dengan laut

Pesisir (Inggris: coast) adalah suatu wilayah peralihan antara daratan dan lautan[1] yang merupakan daerah pertemuan antara darat dan laut; ke arah darat meliputi bagian daratan, baik kering maupun terendam air, yang masih dipengaruhi sifat-sifat laut seperti pasang surut, angin laut, dan perembesan air asin; sedangkan ke arah laut meliputi bagian laut yang masih dipengaruhi oleh proses-proses alami yang terjadi di darat seperti sedimentasi dan aliran air tawar, maupun yang disebabkan oleh kegiatan manusia di darat seperti penggundulan hutan dan pencemaran.

Pesisir pantai

Referensi sunting

  1. ^ Lautetu, Lisa Meidiyanti, dkk (2019). "KARAKTERISTIK PERMUKIMAN MASYARAKAT PADA KAWASAN PESISIR KECAMATAN BUNAKEN". Jurnal Perencanaan Wilayah dan Kota : Spasial. 6 (1): 127. 

  Media terkait Coasts di Wikimedia Commons